:ccsc03:
Apakah Makna dari Logo/ lambang dari STAIN Curup dan Lambang Konselor :apa:
Makna Logo STAIN Curup :
Isi lambang STAIN Curup
- Al-Quran dalam keadaan terbuka. Baris pada kedua permukaan al-Quran berjumlah 8 (delapan) baris dan tulisan sebelah kanan berbunyi “Al-Quran” dan tulisan sebelah kiri berbunyi “Al-Karim” dengan huruf Arab.
- Pita dengan garis berjumlah 17, dengan rincian sebelah kanan 9 dan sebelah kiri 8 baris.
- Dua bulu angsa yang pangkalnya diikat dengan 3 (tiga) simpul dan ujungnya berbentuk pena.
- Tulisan nama perguruan STAIN Curup ditulis di tengah-tengah pita.
- Gambar ciri khas daerah Rejang Lebong terletak di antara al-Quran dan 3 (tiga) simpul pada bulu angsa.
MAKNA LOGO KONSELING Logo Konseling (secara menyeluruh) yaitu :
Gambaran (visualisasi abstrak) tentangkegiatan konseling (sebagai upaya pendidikan) yang melibatkan pelayanan konselor terhadap klien dengan potensi dan
arah KES/KES-T nya dalam kondisi lingkungan untuk tujuan kemanusiaan seutuhnya
:info: Untuk mendownload logo/lambang di atas silahkan klik kanan >> save picture as (IE)dan bagi yang mengguna kan Mozila Firefox klik kanan dan salin gambar (Firefox Indonesia)